HP Xiaomi Terbaru Redmi 10C Rilis dengan Kamera Utama 50 MP Snapdragon 680, Segini Harganya - Ayo Bandung


3/15/2022 12:00:00 AM3 years 1 month ago
by Eneng Reni Nuraisyah Jamil

HP Xiaomi terbaru, Redmi 10C rilis. Spesifikasi Redmi 10C mencakup layar 6,71 inci dengan desain poni atau notch di bagian atas.

LENGKONG, AYOBANDUNG.COM -- Xiaomi resmi meluncurkan HP Xiaomi terbaru, Redmi 10C di pasar Nigeria. Ini menambah seri Redmi 10 yang sudah diluncurkan dalam versi lain seperti Redmi Note 10 Prime dan … [+1440 chars]

full article...