Perlu Pemeriksaan Berkala untuk Deteksi Penyakit Ginjal Kronis - kompas.id

3/17/2022 12:00:00 AM3 years 1 month ago
by DEONISIA ARLINTA
by DEONISIA ARLINTA
Umumnya, penyakit ginjal kronis tidak menunjukkan gejala pada saat stadium awal. Itu sebabnya sebagian besar kasus terlambat ditangani. Pemeriksaan rutin perlu dilakukan, terutama pada kelompok berisiko tinggi.
KOMPAS/ADI SUCIPTO KPasien yang menderita diabetes dan gangguan ginjal di Rumah Sakit Dr Soegiri, Lamongan, sedang menjalani cuci darah. JAKARTA, KOMPAS Gejala yang muncul pada pasien dengan penyaki… [+5942 chars]
full article...