Review POCO M4 Pro: Punya Spesifikasi yang Tidak Bisa Dipandang Sebelah Mata - DroidLime


4/11/2022 12:00:00 AM3 yearsago
by Eko Lannue Ardy

POCO di akhir Maret lalu telah meluncurkan POCO M4 Pro di pasar Indonesia. Datang untuk meramaikan kelas menengah, smartphone ini membawa dukungan spesifikasi yang tidak bisa dipandang sebelah mata.

Akhir bulan Maret, atau tepatnya tanggal 29 Maret 2022, POCO membuat gebrakan dengan menggelar acara bertajuk POCO Fest di Indonesia. Dan kalian semua juga tahu bahwa di dalam acara tersebut POCO mel… [+2384 chars]

full article...