Dear Warga +62! Menkes Bawa Kabar Baik soal Vaksin Booster COVID-19 - detikHealth

5/31/2022 12:00:00 AM2 years 11 months ago
by Sarah Oktaviani Alam
by Sarah Oktaviani Alam
Tren kasus COVID-19 RI terus menunjukkan penurunan. Namun, Menkes Budi Gunadi Sadikin tetap meminta masyarakat untuk segera mendapatkan vaksin booster.
Jakarta - Tren kasus COVID-19 di Indonesia terus menunjukkan penurunan yang signifikan. Hal ini mendukung kemungkinan Indonesia bisa segera memasuki fase endemi COVID-19. Meski begitu, Menteri Keseh… [+1399 chars]
full article...